Rekomendasi Perumahan Baru di Batam untuk Anda dan Keluarga

daftar rekomendasi perumahan baru di batam tahun 2025 dari developer properti batam ternama

Batam, dengan segala potensinya, telah berhasil menarik minat investor baik dari dalam maupun luar negeri. Proyek-proyek properti berskala besar terus bermunculan, menawarkan beragam pilihan hunian yang modern dan dilengkapi dengan fasilitas lengkap.

Lokasi yang strategis, infrastruktur yang memadai, serta dukungan pemerintah yang kuat menjadikan Batam sebagai salah satu tujuan investasi properti yang paling menjanjikan di Indonesia.

Bagi Anda yang tengah mencari hunian idaman di kawasan yang berkembang pesat, Kota Batam adalah jawabannya. Nah, mari kita bahas lebih lanjut mengenai beberapa rekomendasi perumahan baru yang layak dipertimbangkan untuk Anda dan keluarga.

Rekomendasi Perumahan di Batam yang Strategis

Green Oasis Residence

rumah siap huni tembesi, trans barelang sagulung. harga rumah mulai 300 jutaan cicilan kpr 3 jutaan

Green Oasis Residence bersaing dengan sejumlah proyek perumahan lainnya di Tembesi-Sagulung. Keunggulan utama yang ditawarkan adalah konsep perumahan yang asri dan tenang serta kawasan yang rapi. Namun, dari segi harga, perumahan ini tergolong cukup terjangkau, terutama untuk tipe hunian type standar. Cicilan KPR mulai Rp3.600.000 asumsi tenor 15 tahun, untuk cara bayar cash bertahap type standarnya mulai 6,7 jutaan cicil selama 72 bulan.

Pilihan type rumah yang tersedia di Green Oasis Residence:

  • Type Standar 36++/72 dengan harga sekitar Rp389 juta
  • Type Hoek 36++/72 dengan harga sekitar Rp435 juta hingga Rp455 juta
  • Type Standar 48/72 dengan harga sekitar Rp450 juta

Lokasinya sangat strategis, dekat dengan pusat kota seperti Kepri Mall, Water Park Top 100, SP Plaza, sekolah, kawasan wisata barelang, resort barelang, dan dekat dengan proyek PLTS terapung tembesi. Strategis lokasi perumahan ini menjadi nilai tambah tersendiri.

Segera miliki hunian idaman di Green Oasis Residence. Rumah siap huni ini ditawarkan dengan harga mulai Rp389.000.000. Luas tanah 72 meter persegi, luas bangunan 36 meter persegi plus, dilengkapi dengan dua kamar tidur dan satu kamar mandi. Dapatkan rumah idamanmu tanpa ada biaya tambahan lain-lainnya hanya di Elang Eco House developer properti Batam.

Fontana Oasis Residence

perumahan baru di batam Fontana Oasis Residence lokasi tanjung piayu jalan raya bagan

Bergeser ke Tanjung Piayu, Batam, terdapat perumahan baru Fontana Oasis Residence yang dikembangkan oleh Elang Eco House.

Perumahan Fontana Oasis Residence mengusung konsep hunian mewah namun harga tetap terjangkau. Hal ini tercermin dari desain rumahnya yang minimalis dan modern. Sangat cocok untuk Anda yang memiliki gaya hidup modern.

Selain memiliki desain rumah yang modern dan minimalis, Fontana Oasis Residence juga menawarkan beragam fasilitas yang mendukung gaya hidup aktif dan sehat. Waterpark, Kids Playground, Gym Outdoor, dan taman hijau yang luas menjadi ruang bagi Anda untuk bersantai, berolahraga, atau sekadar menikmati waktu bersama keluarga. Keamanan 24 jam memberikan rasa aman dan nyaman bagi seluruh penghuni.

Pilihan type rumah yang tersedia di Fontana Oasis Residence:

  • Type rumah 36/72 dengan harga Rp280 juta

Lokasinya yang strategis, di tepi jalan raya kampung bagan, Tj Piayu Batam, memudahkan akses ke berbagai fasilitas umum seperti pusat perbelanjaan, sekolah, rumah sakit, kawasan industri Batamindo, kawasan industri kabil, dan pelabuhan telaga punggur. Investasi di Fontana Oasis Residence bukan hanya sekadar memiliki rumah, tetapi juga sebuah langkah cerdas untuk masa depan yang lebih baik.

Segera miliki hunian impian Anda di Fontana Oasis Residence. Harga pre-launching mulai Rp280.000.000. Luas tanah 72 meter persegi, luas bangunan 36 meter persegi, dilengkapi dengan dua kamar tidur dan satu kamar mandi.

Jika Anda tertarik untuk membeli rumah ini, segera kunjungi halaman Fontana Oasis Residence untuk detail dan mendapatkan brosurnya.

Nah, itulah beberapa pilihan hunian di Batam yang terletak di kawasan Suburban Batam. Semoga artikel ini dapat menjadi referensi pembaca dalam mencari properti berkualitas dan memiliki nilai investasi tinggi di Kota Batam.

Share :
Facebook
Twitter
LinkedIn
WhatsApp
X
Pinterest

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *